Asesmen Lapangan Reakreditasi Program Studi Bimbingan Konseling FKIP UNTAD

Pada hari Jum’at-Sabtu, 22-23 Maret 2024 sebagai upaya untuk terus meningkatkan kualitas dan relevansi, di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Tadulako (UNTAD) diselenggarakan kegiatan visitasi asesmen lapangan Program Studi Bimbingan Konseling (PSBK) oleh asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK). Kegiatan Asesmen Lapangan (AL) ini bertujuan untuk mengevaluasi dan mengidentifikasi potensi perbaikan dalam…

Pendampingan Penyusunan Instrumen Pembukaan Program Studi Baru

Puslak-SPMI LPMPP UNTAD telah melakukan pendampingan penyusunan instrumen pembukaan program studi baru di lingkungan UNTAD pasca penetapan peringkat akreditasi UNTAD akhir bulan Februari 2024. Kegiatan pendampingan dilakukan di sekretariat Puslak-SPMI LPMPP Kampus Bumi Tadulako Jl Soekarno Hatta Km 9, Tondo Palu. Kepala Puslak-SPMI LPMPP Drs. Syamsu, MSi menyampaikan pasca penetapan peringkat akreditasi UNTAD, kami baru…

Tindaklanjuti Permendikbudristek 53/2023, Puslak-SPMI Susun Perangkat SPMI UNTAD

Pusat Layanan Akreditasi dan Sistem Penjaminan Mutu Internal (Puslak-SPMI) Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Universitas Tadulako melaksanakan Rapat Koordinasi penyusunan perangkat SPMI UNTAD. Kegiatan dilaksanakan di ruang rapat LPMPP kampus Bumi Tadulako Jalan Soekarno Hatta Km 9, Tondo, Palu (Senin, 4/03). Kepala Puslak-SPMI LPMPP UNTAD Drs Syamsu MSi, dipaparan awal Rapat Koordinasi menyampaikan…

UNTAD Raih Akreditasi Unggul

Berdasarkan keputusan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) No. 136/SK/BAN-PT/Ak/PT/II/2024, tanggal 27 Februari 2024, Universitas Tadulako (Untad) telah berhasil meraih Akreditasi sebagai perguruan tinggi “Unggul”. Dengan nilai poin sebesar 369,  Sertifikat Akreditasi dengan peringkat “Unggul” ini berlaku untuk Untad hingga 27 Februari 2029 yang telah ditandatangani secara elektronik oleh Prof. Ari Purbayanto, Ph.D selaku Direktur…

Puslak SPMI LPMPP UNTAD Gelar Pendampingan Penyusunan Dokumen Akreditasi Nasional Prodi PJKR FKIP

Pusat Layanan Akreditasi dan Sistem Penjaminan Mutu Internal (Puslak-SPMI) Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Universitas Tadulako (UNTAD) menggelar pendampingan penyusunan dokumen akreditasi nasional Program Studi PJKR Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNTAD. Kegiatan tersebut dilaksanakan, 19-21 Februari 2024 di Sekretariat Puslak-SPMI Gedung LPMPP Kampus Bumi Tadulako Tondo, Palu. Kepala Puslak-SPMI Drs Syamsu…

Puslak SPMI LPMPP Gelar FGD Penyusunan Perangkat SPMI Berdasarkan Permendikbudristek 53/2023

Menindaklanjuti Permendikbudristek Nomor 53 Tahun 2023 tentang Penjaminan Mutu Pendidikan Tinggi, Pusat Layanan Akreditasi dan Sistem Penjaminan Mutu Internal (Puslak-SPMI) Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Universitas Tadulako menggelar Focus Group Dissucion (FGD) Penyusunan Perangkat Sistem Penjaminan Internal (SPMI) UNTAD Tahun 2024. Kegiatan tersebut dibuka Kepala LPMPP Prof. Ir. Burhanuddin Sundu, M. Sc. Ag.,…

Puslak SPMI LPMPP UNTAD Gelar Pendampingan Penyusunan Dokumen Akreditasi Nasional Prodi Pendidikan Biologi FKIP

Pusat Layanan Akreditasi dan Sistem Penjaminan Mutu Internal (Puslak-SPMI) Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Universitas Tadulako (UNTAD) menggelar pendampingan penyusunan dokumen akreditasi nasional Program Studi Pendidikan Biologi (PSPB) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNTAD. Kegiatan tersebut dilaksanakan, 10-14 Februari 2024 di Sekretariat Puslak-SPMI Gedung LPMPP Kampus Bumi Tadulako Tondo, Palu. Kepala Puslak-SPMI…

Tim LPMPP UNTAD Lakukan Kunjungan Benchmarking ke LPMPP UNHAS

Pada hari Senin tanggal 5 Februari 2024 “Tim Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pembelajaran (LPMPP) Universitas Tadulako melakukan Benchmarking ke Lembaga Penjaminan Mutu dan Pengembangan Pendidikan (LPMPP) Universitas Hasanuddin”. Kunjungan Tim Universitas Tadulako yang dipimpin Prof. Ir. Burhanudin Sundu, M.Sc, Ag., Ph.D (Kepala LPMPP Universitas Tadulako) diterima secara langsung oleh Prof. Dr. Ir. Musrizal Muin,…